<body>

Sunday, October 02, 2005

SMS dari Dep. KOMINFO

Waktu dulu sempat di bahas di blognya mas Priyadi tentang SMS Masal dari Presiden, hari ini gw dapet SMS dari Departemen KOMINFO (Komunikasi dan Informatika). Isi SMS nya begini:

DEP. KOMINFO BBM terpaksa dinaikkan, agar subsidi dapat dialihkan dari orang kaya kepada rakyat miskin. Bantu awasi SUBSIDI TUNAI kepada rakyat miskin. Terima kasih.
Terlepas dari isi SMS tersebut dan menghubungkan dengan posting Priyadi diatas, apakah hal ini dibenarkan (Spamming SMS)? Apakah tidak lebih baik untuk memberitahukan melalui media lain seperti televisi, radio atau media cetak? Gw kirain SMS dari temen gw, eh taunya cuma SMS dari Dep. KOMINFO :P


posted by Belutz @ 10/02/2005 05:44:00 PM

my mood: The current mood of belutz at www.imood.com

belutz7978
Name :
Web URL :
Message :

Who Links Here

BlogFam Community

Free Shoutbox Technology Pioneer

Powered by Blogger
Subscribe with Bloglines
Get Firefox!
XFN Friendly

Ubuntu Linux

Gelang Merah Untuk Anak Indonesia

Listed on BlogShares



Creative Commons License

Design by Beccary